Tag Archives: BKN

Rotasi dan Mutasi Pegawai Pemkab Bekasi Harus Sesuai Kompentensi

Rotasi dan mutasi pegawai pemerintah di Kabupaten Bekasi harus rasional dan objektif. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Badan Kepegawaian Nasional Zudan Arif Fakhrulloh. Tujuannya agar pemerintahan berjalan dengan maksimal, terutama dalam pelayanan publik masyarakat. Arif mengungkap, rotasi dan mutasi ditujukan guna menjaga kinerja Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bekasi. “Kalau ASN berkinerja tinggi, […]

Terapkan Sistem Merit, Pemkab Bekasi Raih Penghargaan BKN

Terapkan Sistem Merit, Pemkab Bekasi Raih Penghargaan BKN

Dinilai berhasil menerapkan Sistem Merit dalam mengelola manajemen ASN, Pemkab Bekasi meraih penghargaan dari Badan Kepegawaian Negara dengan predikat “Baik”. Penjabat Sekda Kabupaten Bekasi Jaoharul Alam menerima penghargaan BKN di Jakarta, kemarin. Keberhasilan ini, kata Jouharul, karena pihaknya dapat mempertahankan predikat “Baik”. Ini menandakan kinerja ASN Pemkab  Bekasi mampu mereformasi birokrasi berkualitas. “Saat ini Kabupaten Bekasi mampu mempertahankan predikat baik. […]