Pelaksana Tugas Wali Kota Bekasi Tri Adhianto memerintahkan Kepala Dinas Pendidikan untuk mempersiapkan dengan matang terkait dan baik mekanisme Penerimaan Peserta Didik Baru tahun ajaran 2022/2023 yang dilakukan secara online. Sistem tersebut diharapkan dapat membantu dan mengedukasi warga masyarakat yang kurang paham. Jangan sampai yang seharusnya warga masyarakat lolos kualifikasi tapi tidak lolos karena tidak mengetahui langkah […]
Tag Archives: Tri Adhianto
Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan, mengingatkan masyarakat, pentingnya mengupayakan sinergitas antara Kota dan Kabupaten Bekasi. Hal tersebut disampaikan Dani Ramdan, saat menghadiri sekaligus membuka kegiatan Lebaran Bekasi 2022, bersama Plt. Walikota Bekasi, Tri Adhianto, yang berlangsung di Alun-Alun Kota Bekasi, pada Sabtu (11/6/2022). Pj. Bupati Dani Ramdan menyampaikan, dirinya sangat mendukung acara Lebaran Bekasi yang […]
Di Kota Bekasi, Jawa Barat banyak masyarakat yang tidak mempunyai pekerjaan tetap. Sementara mereka perlu penjaminan kesehatan di tengah penghasilan yang tidak menentu. Terkait hal itu, mengacu kepada Undang-Undang nomor 24 Tahun 2011 tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Pekerja Bukan Penerima Upah dan Bukan Pekerja (PBPU-BP) kepada masyarakatnya, Pemerintah Kota Bekasi menyalurkan Kartu […]
Setiap Aparatur Sipil Negara tidak hanya sekedar datang ke kantor setiap hari. ASN harus mampu menunjukkan prestasi dan etos kerja juga memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. ”ASN itu bukan hanya sekedar datang ke kantor. Tapi ada tanggung jawab dan prestasi yang harus ditunjukan ke masyarakat,” tegas Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto saat mempimpin apel […]
Hasil riset Setara Institute mengenai Kota/Kabupaten se-Indonesia, menempatkan Kota Bekasi pada peringkat delapan Kota Toleran 2021. Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto pun menerima penghargaan dari Setara Institute di Jakarta, kemarin. Pemberian penghargaan dihadiri Sekertaris Jenderal Kemendagri Suhajar Diantoro, Deputi V Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Rima Agristina, Asdep Koordinasi Pemajuan dan Perlindungan HAM Rudy Syamsir, Ketua […]






