Tag Archives: Kota Bekasi

Pemkot Bekasi Galakkan PSN Antisipasi Lonjakan DBD

Pemkot Bekasi Galakkan PSN Antisipasi Lonjakan DBD

Kasus demam berdarah dengue (DBD) di Kota Bekasi, Jawa Barat, terus meningkat pada musim hujan saat ini. Data dari Dinas Kesehatan setempat, sejak Januari hingga 15 Maret 2024, terdapat 441 warga terserang DBD. Dari jumlah tersebut, dilaporkan empat orang meninggal dunia. Kecamatan Jati Asih menjadi wilayah dengan kasus DBD terbanyak, yakni 117 kasus, disusul Kecamatan Bantargebang 60 kasus. Terkait […]

Lomba Teknologi Tepat Guna Kota Bekasi Berhadiah Rp 146 Juta

Lomba Teknologi Tepat Guna Kota Bekasi Berhadiah Rp 146 Juta

Lomba teknologi tepat guna diselenggarakan di Kota Bekasi, diprakarsai Badan Perencanaan Pembangunan dan Penelitian Pengembangan Daerah setempat. Kepada para pemenang akan diberikan  penghargaan berupa piala dan piagam. “Ada pula hadiah uang,” kata Kepala Bappelitbangda Kota Bekasi, Dinar Faizal Badar, kemarin. Lomba inovasi TTG diperuntukkan bagi masyarakat, mahasiswa, pelajar, dan pos pelayanan teknologi. Adapun tujuan lomba, mendorong pemberdayaan masyarakat melalui pemanfaatan […]

KPU Kota Bekasi Distribusikan Formulir C6, Surat Undangan Pemilih

KPU Kota Bekasi Distribusikan Formulir C6, Surat Undangan Pemilih

Komisi Pemilihan Umum Kota Bekasi tengah mendistribusikan Formulir C6 Pemilu. Formulir ini merupakan surat pemberitahuan/undangan kepada pemilih yang terdaftar dalam daftar pemilih tetap (DPT) atau daftar pemilih tambahan (DPTb) Pemilu 2024. Surat undangan ini dikirim ke tempat kediaman pemilih oleh petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara di Tempat Pemungutan Suara setempat. “Tujuannya, sebagai pengingat agar pemilih […]

Kemenhub Bakal Operasikan Bus Rute Summarecon-Vida Bekasi

Kemenhub Bakal Operasikan Bus Rute Summarecon-Vida Bekasi

Kementerian Perhubungan melalui Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek bakal mengoperasikan bus dengan rute Summarecon-Vida, Kota Bekasi. Mengoperasikan bus ini, diyakini dapat memberikan pelayanan angkutan umum yang aman dan nyaman karena menerapkan skema pembelian layanan (“buy the service”/BTS). Program buy the service merupakan pembelian layanan angkutan umum oleh pemerintah kepada operator angkutan umum. Tujuannya, mendapatkan layanan angkutan […]

Tahun 2026, Perbaikan Rutilahu Rampung di Kota Bekasi

Perbaikan Rutilahu Rampung di Kota Bekasi

Rumah tidak layak huni kini masih terdapat di Kota Bekasi, Provinsi Jawa Barat. Pemerintah daerah setempat, hingga tahun 2026, menargetkan 4.417 rutilahu yang tersebar di 12 kecamatan rampung diperbaiki. Perbaikan rutilahu, menjadi program Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan setempat. Saat ini, baru sekitar 50 persen yang diperbaiki. Tahun 2023 ini, sebanyak 555 rutilahu selesai perbaikannya. Tahun 2024-2026, ditargetkan […]