PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi untuk kedua kalinya mendistribusikan bantuan untuk Korban Gempa Cianjur. Bantuan itu diterima Direktur Umum Tirta Mukti Cianjur Ahmad Akbar yang kemudian akan mendistribusikan secara langsung kepada warga terdampak gempa. Direktur Utama PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi Usep Rahman Salim mengatakan bahwa bantuan yang diberikan ini adalah bentuk kepedulian PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi. […]
Tag Archives: pdam bekasi
Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Bhagasasi Bekasi menetapkan Rencana Kerja Anggaran tahun 2023. Penandatanganan dilakukan direksi bersama Dewan Pengawas, Rabu (16/11/2022). RKA tersebut merupakan penjabaran dan pelaksanaan rencana bisnis lima tahunan 2023-2027. Penandatanganan dilakukan Direktur Utama PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi Usep Rahman Salim, Direktur Teknik Johny Dewanto, dan Direktur Usaha Maman Sudarman, bersama Ketua Dewan Pengawas […]
Koperasi Karyawan Tirta Mukti PDAM Tirta Bhagasasi menggelar Rapat Anggota Tahunan tutup buku 2020 yang bertempat di kantor pusat PDAM Tirta Bhagasasi, Cikarang, Kamis (3/11/2022). RAT kali ini bisa jadi juga merupakan rapat luar biasa mengingat operasional Kopkar Tirta Mukti yang sempat vakum selama lebih dari tiga tahun. Pada RAT ini, Ketua Kopkar Tirta Mukti […]
Hari kedua pelatihan aplikasi End to End Integrated E-Procurenment Systems (IPROCS) masih diikuti peserta dengan antusias. Sebanyak 40 pegawai PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi mengikuti pelatihan tentang pengadaan barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan pengadaan yang cepat, mudah dan aman. Pelatihan berlangsung santai tetapi serius dan interaktif mengingat materi pelatihan sangat penting terkait dengan pengadaan barang […]
Sebanyak 15 pegawai Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Bhagasasi Bekasi, mengikuti pelatihan Master Ceremony dan Protokol. Pelatihan dibuka Direktur Usaha Maman Sudarman, Selasa (1/11/2022). Pelatihan MC dan Protokol bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman pegawai agar mempunyai kesadaran pentingnya fungsi MC dan protokol. Sebab sebuah perusahaan yang mempunyai produksi dapat berhasil tergantung dari kinerja […]