Category Archives: Kehumasan

Kehumasan

Vaksinasi ‘Booster’ Jadi Syarat Mudik Tahun Ini

Presiden Joko Widodo Memastikan Bahwa Masyarakat Diperbolehkan Mudik Pada Lebaran Tahun 2022

Presiden Joko Widodo memastikan bahwa masyarakat diperbolehkan mudik pada Lebaran tahun 2022. Namun, hanya yang sudah divaksin lengkap dan mendapat booster atau vaksinasi dosis ketiga yang boleh pulang ke kampung halaman. “Bagi masyarakat yang ingin melakukan mudik Lebaran juga dipersilahkan, juga diperbolehkan. Dengan syarat sudah mendapatkan dua kali vaksin dan satu kali booster, serta tetap […]

Rakor PDAM Tirta Bhagasasi Menjelang Ramadhan

Jajaran Direksi ‎Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Bhagasasi Bekasi Menggelar Rapat Koordinasi Menjelang Bulan Suci Ramadhan di Kantor Cabang Bekasi Kota

Jajaran Direksi ‎Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Bhagasasi Bekasi menggelar rapat koordinasi menjelang Bulan Suci Ramadhan di Kantor Cabang Bekasi Kota atau Cabang Poncol, Rabu (23/3/2022). Selama Ramadhan, pelayanan air bersih kepada masyarakat Kota dan Kabupaten Bekasi dipastikan tetap berjalan seperti biasa meskipun ada pengurangan jam kerja pegawai.  “‎Selama Bulan Ramadhan, pelayanan air bersih tetap […]

Plt Bupati Bekasi Buka Rakerda Dekopinda

Pelaksana Tugas Bupati Bekasi Akhmad Marjuki Membuka Rapat Kerja Daerah Dewan Koperasi Indonesia Daerah Kabupaten Bekasi 2022 di Hotel Sakura Deltamas Sukamahi

Pelaksana Tugas Bupati Bekasi Akhmad Marjuki membuka Rakerda Dekopinda (Rapat Kerja Daerah Dewan Koperasi Indonesia Daerah) Kabupaten Bekasi 2022 di Hotel Sakura Deltamas Sukamahi, Cikarang Pusat, Selasa (22/3/2022). Marjuki menyampaikan, Dekopinda harus bisa menggerakkan seluruh koperasi di Kabupaten Bekasi agar lebih maju dan terus berkembang. “Saya berpesan kepada Kepala Dinas Koperasi dan UKM, agar 2023 […]

Jumlah Siswa Tervaksin 90,85 Persen, PTM Kota Bekasi Segera Dimulai

Jumlah Siswa Tervaksin 90,85 Persen, PTM Kota Bekasi Segera Dimulai

Jumlah anak didik di Kota Bekasi yang sudah divaksin sesuai data Dinas Kesehatan ialah 90,85 persen telah menerima dosis pertama dan 68,5 persen telah mendapatkan dosis kedua. “Melihat data siswa yang sudah tervaksin, maka pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka kini dalam evaluasi,” kata Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto, Selasa (22/3/2022). Pihaknya telah mempersiapkan penerapan program pembelajaran […]

Hari Air Sedunia 2022 Soroti Krisis Air Tanah

Hari Air Sedunia 2022 Soroti Krisis Air Tanah

Hari Air Sedunia 2022 mengusung tema “Air tanah, membuat yang tak terlihat menjadi terlihat”. PBB mencetuskan tema tersebut dilatari kekhawatiran atas aksi eksploitasi air tanah besar-besaran untuk industri. Akibatnya, di beberapa negara, krisis air tanah mulai dirasakan. “Kita harus melindungi air tanah dari eksploitasi berlebihan dan polusi yang saat ini menghantui mereka. Karena dapat menyebabkan […]