Pemerintah Kota Bekasi melalui Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Bekasi membentuk tim Satgas Penanggulangan PMK (Satuan Tugas Penanggulangan Penyakit Mulut dan Kuku). Hal itu dilakukan menjelang Idul Adha Tahun 2022 guna kepentingan masyarakat dalam mengkonsumsi daging hewan. Tim dibentuk melalui rapat koordinasi dihadiri Kepala DKPPP Kota Bekasi, Herbert Panjaitan, Ketua MUI Kota Bekasi, […]
Category Archives: Berita Terkini
Penjabat Bupati Bekasi Dani Ramdan meninjau Kali Sadang di Kelurahan Wanasari Kecamatan Cibitung pada Rabu (1/6/22). Sebelumnya sempat viral di media sosial, warna air Kali Sadang berubah menjadi merah akibat tercemar limbah pabrik. Dani menjelaskan, warna air di Kali Sadang saat ini sudah tidak merah lagi. Tetapi menurut penuturan warga, perubahan warna di sungai tersebut […]
PT Pelabuhan Indonesia menargetkan Jalan Tol Cibitung-Cilincing segera beroperasi untuk seksi I, II, dan III. Presiden Joko Widodo dijadwalkan meresmikan ruas jalan bebas hambatan tersebut pada Juni 2022. “Mudah-mudahan bulan depan untuk Seksi 1, 2, dan 3 akan diresmikan Presiden. Ini adalah salah satu proses percepatan pasca merger,” kata Wakil Direktur Utama Pelindo Hambra di […]
Pelebaran Jalan Cikarang-Cibarusah, yang telah dinantikan warga Kabupaten Bekasi sejak lama dipastikan mulai dikerjakan pada 2022 oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat setelah proses pembebasan lahan selesai dilakukan. “Tahapan terus berproses dan kami sudah berkoordinasi dengan Pemprov Jabar. Sudah ada kontrak kerja untuk tahun ini,” kata Pelaksana Tugas Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan […]
Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Bekasi Yayan Yuliana, mengaku kesulitan mengatasi permasalahan sampah di wilayahnya. Hal ini disebabkan sejumlah faktor yang akhirnya memicu kemunculan TPS ilegal. Yayan mengatakan, produksi sampah warga Kota Bekasi sekitar 1.800 ton per hari yang harus diangkut ke TPA Sumur Batu, Bantargebang. Namun, tak seluruhnya sampah bisa terangkut karena kondisi TPA […]