Pemerintah Kabupaten Bekasi menangani longsor yang terjadi di salah satu zona sampah Tempat Pembuangan Akhir Burangkeng Kecamatan Setu Kabupaten Bekasi. Sebanyak lima alat berat yakni empat ekskavator dan satu buldozer dikerahkan untuk menata sampah kembali agar tidak menutupi akses jalan warga Kampung Jati. Kepala UPTD TPA Burangkeng Samsuro Mandiansyah mengatakan, longsornya sampah sepanjang 900 meter […]
Tag Archives: Pemkab Bekasi
Pada Rabu (27/11), berbagai kalangan masyarakat Kabupaten Bekasi akan menggunakan hak pilihnya pada proses pemungutan suara Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Bekasi dan Gubernur serta Wakil Gubernur Jawa Barat. Salah satunya para pekerja pabrik, diketahui Kabupaten Bekasi merupakan wilayah dengan kawasan industri terbesar se-Asia Tenggara. Plt Kepala Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Bekasi Nur Hidayah mengatakan, saat ini […]
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bekasi mencatat sebanyak 281 bank sampah tingkat RT/RW beroperasi di Kabupaten Bekasi. Untuk memonitor ratusan bank sampah tersebut, DLH menyatukannya menggunakan aplikasi E-Smash. Pada aplikasi E-Smash ini, pengelola bank sampah diminta untuk melaporkan aktivitas bank sampah dan kapasitas daur ulangnya. Sekretaris DLH Kabupaten Bekasi Sukmawatty Karnahadijat mengungkapkan, dengan aplikasi E-Smash ini, […]
Komisi IX DPR RI mengunjungi pabrik obat PT Ferron Par Pharmaceuticals, di Kawasan Jababeka, Cikarang Utara. Kunjungan dalam rangka melakukan pengawasan kualitas dan keamanan produk obat tradisional, sesuai arahan Presiden Prabowo Subianto. “Demi terwujudnya Asta Cita Presiden RI, kami melakukan pengawasan terhadap pabrik farmasi,” ujar anggota Komisi IX DPR RI Putih Sari, Kamis (7/11/2024). Selain […]
Pemerintah Kabupaten Bekasi meluncurkan aplikasi Sipatuh (Sistem Informasi Penanganan Terintegrasi Kawasan Kumuh). Aplikasi Sipatuh merupakan inisiasi Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan yang diperuntukan untuk memfasilitasi masyarakat dan Pemerintah Kabupaten Bekasi dalam penanganan kawasan kumuh. Selain itu, Pemkab Bekasi juga bekerja sama dengan wilayah kabupaten/kota di Jawa Barat lainnya seperti Kabupaten Karawang dan Kota […]