Pemkab Bekasi mengajak IDI Kabupaten Bekasi berkolaborasi meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat. “Kami dan IDI Kabupaten Bekasi harus berkolaborasi meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat,” kata Wakil Bupati Bekasi Eka Surya Atmaja, saat musyawarah cabang dan seminar IDI Kabupaten Bekasi, di Bapelkes Lemahabang, Cikarang Utara, Sabtu (18/10/2025). Dia menjelaskan, hubungan baik yang sudah terbina selama ini menjadi kunci […]
Tag Archives: Pemkab Bekasi
Rekrutmen relawan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi untuk dua SPPG yang akan beroperasi di Kabupaten Bekasi memasuki tahap pengeceksn kesehatan. Relawan itu sebagian besar adalah masyarakat sekitar lokasi SPPG Itwasum Cikarang Utara dan SPPG Cibatu di Cikarang Selatan. Tahapan pengecekan kesehatan itu dilakukan di Kantor Polres Metro Bekasi. Sebanyak 89 relawan yang mendaftar, sekitar 81 mengikuti […]
Pelaku UMKM produk olahan ikan binaan pemerintah daerah maupun pemerintah pusat diberi kemudahan fasilitas. Salah satunya, fasilitas promosi berupa kegiatan bazar di kantor Dinas Perikanan Kabupaten Bekasi, Cikarang Pusat, setiap bulannya. Para ASN Pemkab Bekasi maupun masyarakat umum dapat membeli produk-produk olahan ikan di bazar tersebut. “Kami berikan fasilitas berupa tenda serta pengerahan petugas keamanan […]
Peringati Hari Pangan Sedunia, Pemkab Bekasi sosialisasi diversifikasi pangan kepada murid SD 02 Ciantra, Kecamatan Cikarang Selatan. Mereka diedukasi bahwa sumber pangan di Indonesia tak hanya beras saja namun masih banyak sumber pangan lainnya dalam rangka mendukung ketahanan pangan. “Kami sosialisasikan ada banyak sumber pangan seperti ubi dan jagung,” kata Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten […]
Guna meningkatkan pemasukan pajak ke kas daerah/negara, Kementerian Keuangan melakukan penandatangan dengan para pemimpin daerah. Diharapkan, dengan perjanjian kerja sama tentang Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Pajak Daerah, pemasukan pajak dapat terlaksana maksimal. Pemerintah Kabupaten Bekasi turut serta melakukan penandatanganan bersama Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan. Penandatanganan kerja sama tersebut menjadi langkah strategis memperkuat sinergi […]






