Tag Archives: Krisis air bersih

Pembiayaan Bantuan Air Bersih Musim Kemarau Diusulkan pada APBD Perubahan 2023

Pembiayaan Bantuan Air Bersih Musim Kemarau Diusulkan pada APBD Perubahan 2023

Pemenuhan air bersih bagi masyarakat yang terdampak kemarau menjadi salah satu fokus yang diutamakan Pemerintah Kabupaten Bekasi. “Guna memenuhi kebutuhan pokok tersebut, Pemkab Bekasi pada APBD Perubahan tahun 2023 menganggarkan dana bantuan air bersih,” kata Penjabat Bupati Bekasi Dani Ramdan, kemarin. Dani mengatakan, penganggaran dana ini bertujuan agar pelayanan masyarakat  terdampak kekeringan tetap berjalan optimal […]

Diplomasi Air Atasi Kekeringan Ekstrem

Diplomasi Air Atasi Kekeringan Ekstrem

Pemanasan global berimbas pada perubahan iklim dan berpengaruh besar terhadap  ketersediaan air. Hal ini mengakibatkan kekeringan ekstrem sejak 2020. Negara-negara di kawasan Tanduk Afrika, meliputi Somalia, Kenya dan Etiopia, paling merasakan kesulitan air sehingga perlu diplomasi air. Perubahan iklim ini juga beresiko terhadap negara berkembang, bahkan negara maju. Dalam hal ini, Indonesia pun menghadapi masalah akses air […]

Perumda Tirta Bhagasasi Berencana Bangun Pipanisasi di Muaragembong

Perumda Tirta Bhagasasi Berencana Bangun Pipanisasi di Muaragembong

Perumda Tirta Bhagasasi Kabupaten Bekasi berencana membangun pipanisasi air minum di Kecamatan Muaragembong. Dengan pipanisasi ini, diharapkan masyarakat dapat memenuhi kebutuhan air minum di wilayah pesisir Kabupaten Bekasi. “Mohon doanya, mungkin tahun depan, Insya Allah, tidak lagi kita melakukan pendistribusian air melalui mobil tangki tetapi dapat dinikmati melalui pipanisasi,” kata Direktur Utama Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi, […]

Masa Tanggap Darurat Bencana Kekeringan di Kabupaten Bekasi Diperpanjang

Pemerintah Kabupaten Bekasi memutuskan untuk memperpanjang masa tanggap darurat bencana kekeringan, sejak 14-27 September 2023. Ini dilakukan karena masyarakat masih sangat membutuhkan air bersih sebagai dampak kekeringan yang melanda Kabupaten Bekasi. “Melihat kondisi dari BMKG dan kebutuhan air, kita lanjutkan masa tanggap darurat bencana karena kebutuhan masyarakat. Selama musim hujan belum turun, kita harus tetap […]