Tag Archives: Kabupaten Bekasi

Pemkab Bekasi Gandeng Komunitas Lingkungan Hijaukan Bantaran Sungai

Pemkab Bekasi Gandeng Komunitas Lingkungan Hijaukan Bantaran Sungai

Pemerintah Kabupaten Bekasi akan melakukan penghijauan di bantaran sungai sebagai tindak lanjut dari penertiban permasalahan sampah. Penghijauan akan diawali di titik tertentu yang rawan pembuangan sampah. Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan mengatakan, penghijauan di bantaran sungai tersebut akan merangkul komunitas pegiat lingkungan yang ada di Kabupaten Bekasi, terutama di sungai CBL Desa Sumberjaya, Kecamatan Cibitung […]

PDAM Tirta Bhagasasi Sosialisasikan Penyesuaian Tarif dan Reklasifikasi Golongan

Sosialisasi Penyesuaian Tarif Atas Reklasifikasi Golongan Pelanggan

Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Bhagasasi Bekasi menggelar sosialisasi penyesuaian tarif atas reklasifikasi golongan pelanggan yang melibatkan lebih dari seratus insan media Bekasi di Hotel Nuanza Cikarang, Rabu (31/8/2022). Direktur Utama PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi Usep Rahman Salim mengatakan, reklasifikasi golongan pelanggan ini dilakukan demi asas keadilan dikarenakan saat ini banyak pelanggan yang berada di […]

Pemkab Bekasi Dorong Penyelesaian Pengumpulan Data SPAM Jatiluhur II

Pemkab Bekasi Dorong Penyelesaian Pengumpulan Data SPAM Jatiluhur II

Pemerintah Kabupaten Bekasi mendorong pihak dan instansi terkait, utamanya PDAM Tirta Bhagasasi, dapat mempercepat penyelesaian tahap pengumpulan data proyek Sistem Penyediaan Air Minum Regional Jatiluhur II. “Saat ini Pemkab Bekasi sedang dalam proses pengumpulan data untuk tahapan feasibility study. Jika investasi proyek ini telah berjalan, Pemkab Bekasi menargetkan cakupan rumah tangga yang dapat dilayani meningkat […]

Ini Rangkaian Acara HUT ke-41 PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi

Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Bhagasasi Bekasi menjadwalkan kompetisi antarpegawai PDAM se-Jawa Barat untuk memeriahkan HUT ke-41 yang diperingati setiap 29 September 2022. Beberapa cabang olahraga yang dipertandingkan antara lain tenis meja, bola voli, futsal, bulu tangkis, dan tenis lapangan. “HUT tahun ini, kami mengundang PDAM se-Jawa Barat untuk mengikuti kompetisi di PDAM Tirta Bhagasasi […]