Tag Archives: Bpn kabupaten bekasi

Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Terapkan Sertipikat Elektronik Juni 2024

Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Terapkan Sertipikat Elektronik Juni 2024

Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi telah menerapkan sertipikat elektronik mulai Juni 2024. Dari 1,4 juta sertipikat yang terdaftar di Kabupaten Bekasi, sebanyak 120.000 di antaranya telah bersertipikat elektronik. Pemerintah Kabupaten Bekasi menyambut positif peluncuran sertipikat elektronik yang dilaksanakan di Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi, Senin (3/6/2024). Kabupaten Bekasi menjadi salah satu dari 104 kabupaten/kota yang siap bertransformasi […]

BPN Kabupaten Bekasi Segera Menerbitkan Sertifikat Tanah Elektronik

BPN Kabupaten Bekasi Segera Menerbitkan Sertifikat Tanah Elektronik

Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Bekasi segera melakukan peralihan sertifikat tanah dalam bentuk fisik/buku menjadi sertifikat elektronik. Ada sekitar 1,4 juta sertifikat tanah yang secara bertahap akan bertransformasi menjadi sertifikat elektronik. “Kita tengah melakukan persiapan transformasi sertifikat elektronik,” ujar Kepala BPN Kabupaten Bekasi Darman Satia Halomoan, di Cikarang, baru-baru ini. Dia menjelaskan, penerbitan sertifikat tanah elektronik […]

Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Terbanyak Pelayanan se-Indonesia

Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Terbanyak Pelayanan se-Indonesia

Pelayanan prima bagi masyarakat terkait surat-surat pertanahan, perlu ditingkatkan. Hal itu sehubungan tingginya permohonan masyarakat selama ini ke Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. “Maka, perlu peningkatan kualitas mutu pelayanan,” ungkap Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Darman Satia Halomoan Simanjuntak, kemarin, saat Wakil Menteri ATR/BPN Raja Juli Antoni meresmikan renovasi eksterior Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi. Dikatakan Darman, satu bulan […]