Tag Archives: BPBD Kabupaten Bekasi

BPBD Imbau Warga Waspadai Potensi Bencana

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bekasi Henri Lincoln Meminta Seluruh Masyarakat Untuk Waspada Terhadap Cuaca Ekstrem Yang Bisa Saja Terjadi

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bekasi Henri Lincoln meminta seluruh masyarakat untuk waspada terhadap cuaca ekstrem yang bisa saja terjadi. Pihaknya meminta warga mempersiapkan diri, bilamana terjadi bencana hidrometeorologi seperti banjir, puting beliung, atau tanah longsor. “Warga agar tetap waspada dengan cuaca ekstrem hingga Mei 2022 terhadap ancaman bencana alam seperti banjir, puting beliung, […]

BPBD Kabupaten Bekasi Siaga Ancaman Banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bekasi Menyiagakan Puluhan Personel dan Peralatan Penanggulangan Bencana Sebagai Antisipasi Terjadinya Bencana Banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bekasi menyiagakan puluhan personel dan peralatan penanggulangan bencana sebagai antisipasi terjadinya bencana banjir. “Kami siagakan 70 personel, 50 perahu karet, 12 unit mesin tempel, karung, bambu, beronjong, serta bahan makanan seperti mie instan dan air minum,” kata Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Bekasi, Muhammad Said Nur, Rabu (19/1/22). […]

Camat Cikarang Utara Persuasi Warga Stop Buang Sampah ke Sungai Cilemahabang

Camat Cikarang Utara Enop Can Melakukan Upaya Persuasif Untuk Mencegah Warga Membuang Sampah Sembarangan Ke Aliran Sungai Cilemahabang

Camat Cikarang Utara Enop Can melakukan upaya persuasif untuk mencegah warga membuang sampah sembarangan ke aliran Sungai Cilemahabang. “Sesuai arahan Pj Bupati Bekasi terkait sampah, kami sudah lakukan upaya-upaya. Misalnya Minggu lalu kami lakukan Jumat bersih. Kami juga akan buat selebaran dan spanduk bekerja sama dengan kepala desa yang tujuannya melarang warga membuang sampah ke […]