Tag Archives: Air Minum

Kota Bekasi Bakal Perketat Usaha Depot Air Minum Isi Ulang

Kota Bekasi Bakal Perketat Usaha Depot Air Minum Isi Ulang

Pemerintah Kota Bekasi akan memperketat aturan bagi para pelaku usaha depot air minum isi ulang. Hal ini dilakukan karena masih banyak ditemukan pelaku usaha depot air minum isi ulang yang mengabaikan faktor kesehatan bagi pelanggannya. “Masih banyak ditemukan usaha depot air minum isi ulang tanpa sertifikasi dan tidak ada pengawasan yang maksimal,” ujar Ketua Badan […]

60 Persen Sumber Air Tanah Tercemar Bakteri E. Coli

60 Persen Sumber Air Tanah Tercemar Bakteri E. Coli

Hasil riset Fakultas Teknik Universitas Indonesia bersama Institute for Sustainable Futures University of Technology Sydney menunjukkan, sekitar 60 persen sumber air tanah di wilayah Kota Metro, Provinsi Lampung dan Bekasi, Provinsi Jawa Barat, telah tercemar bakteri Escherichia coli. Hal ini, menunjukkan air minum dari sumber air tanah secara umum masih belum aman dikonsumsi masyarakat. Penelitian […]

Kementerian PUPR Kejar Target 100 Persen Warga Terakses Air Minum Layak

Kementerian PUPR Kejar Target 100 Persen Warga Terakses Air Minum Layak

Indonesia masih menghadapi tantangan menyediakan akses air minum yang layak dan aman bagi masyarakatnya. Hal tersebut dikatakan Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Diana Kusumastuti, baru-baru ini. Diana menyebut, baru 91 persen masyarakat yang bisa mengakses air minum layak dan sebesar 11,8 persen yang akses air minumnya aman. “Peningkatannya setiap tahun […]

SPAM Regional Jatiluhur I Pasok Air Bersih 4750 Liter Per Detik

SPAM Regional Jatiluhur I Pasok Air Bersih 4750 Liter per Detik

Guna memenuhi kebutuhan air minum bagi masyarakat Jakarta, Kota Bekasi, Kabupaten Bekasi, dan Karawang, pemerintah melalui Kementerian PUPR, terus menggenjot pembangunan SPAM Regional Jatiluhur I. Melalui proyek ini, nantinya mampu menyediakan pasokan air minum 4.750 liter/detik, dan mendistribusikannya kepada sekitar 380.000 sambungan rumah atau sekitar 1,9 juta jiwa. “Tahun 2024 ini, ditargetkan pembangunannya selesai,” ujar Direktur Air […]