Tag Archives: Air Bersih

DPRD Provinsi Banten Kunjungan Kerja ke Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi

DPRD Provinsi Banten Kunjungan Kerja ke Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi

Sebanyak 14 anggota DPRD Provinsi Banten melakukan kunjungan kerja ke Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi. Mereka merupakan Komisi IV yang ingin mempelajari sistem pengolahan air minum yang telah diterapkan Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi. Saat ini, Provinsi Banten memiliki perusahaan daerah air minum yakni Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Kerta Raharja di Kabupaten Tangerang, Perumda Tirta […]

SPAM Jatiluhur I Rampung 2024

SPAM Jatiluhur I Rampung 2024

Sistem Penyediaan Air Minum Jatiluhur I ditargetkan rampung pada 2024. Saat ini, ‘progress’ pengerjaannya diperkirakan telah mencapai 47,47 persen. Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono menyebutkan, pembangunan SPAM Jatiluhur I merupakan ikhtiar pemerintah mengurangi ketergantungan pada air tanah yang mengakibatkan penurunan permukaan tanah di Jakarta. SPAM Jatiluhur I yang memiliki kapasitas 4.750 liter […]

Kementerian PUPR Siapkan 4 Isu untuk World Water Forum X

Kementerian PUPR Siapkan 4 Isu untuk World Water Forum X

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono mempersiapkan empat isu penting yang akan dibahas di World Water Forum X, Mei 2024 mendatang. Basuki menyebutkan, keempat isu tersebut ialah mendorong pemimpin dunia berkontribusi melalui kebijakan politik air berikut solusinya, kemudian isu mengenai pentingnya air bersih dan sanitasi untuk semua. “Terkait meratanya akses air bersih dan […]

PMI Gelar Pelatihan Tanggap Penyediaan Air Bersih Saat Bencana

Pelatihan Tanggap Penyediaan Air Bersih

Palang Merah Indonesia Kabupaten Bekasi menyelenggarakan pelatihan Water Sanitation Hygiene Promotion. Usai mengikuti pelatihan, peserta diharapkan mampu menjadi ‘pioneer’ penanganan bencana, baik banjir maupun kekeringan, dalam hal penyediaan air bersih di lokasi pengungsian atau penyaluran bantuan air bersih kepada warga terdampak. Pelatihan Tanggap Penyediaan Air Bersih yang digelar di Kampung Tegal Kadu, Desa Sirnajaya, Kecamatan […]

Polres Metro Bekasi Bangun Penampungan Air Bersih di Muaragembong

Polres Metro Bekasi Bangun Penampungan Air Bersih di Muaragembong

Jajaran Polres Metro Bekasi membangun tempat penampungan air bersih di Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muaragembong, Kabupaten Bekasi. Tempat penampungan air bersih berkapasitas 5.000 liter ini untuk memenuhi kebutuhan 100 kepala keluarga di Desa Pantai Mekar dan sekitarnya.  Nantinya, tempat penampungan ini dapat diisi air bersih kembali. Polres Metro Bekasi bermitra kerja dengan Perumda Tirta Bhagasasi […]