Sejumlah cabang perlombaan di ajang MTQ ke-38 Jawa Barat telah memasuki babak final pada Kamis (2/5/2024). Cabang lomba tersebut antara lain, Cabang Karya Tulis Ilmiah Quran (KTIQ) dan Cabang Musabaqah Khat Quran (MKQ). “Untuk KTIQ dan MKQ telah masuk babak final,” kata Ketua Harian Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran Jawa Barat Badruzzaman Yunus. Dia menjelaskan, Cabang […]
Category Archives: Berita Terkini
Pemerintah Kabupaten Bekasi meluncurkan dua unit Mobile Training Unit untuk melatih keahlian masyarakat Kabupaten Bekasi agar dapat berwirausaha. Peluncuran itu didasari oleh banyaknya permintaan saat Musyawarah Perencanaan Pembangunan, baik di tingkat desa hingga kecamatan. Adapun pelatihan yang dapat diberikan melalui MTU ini yakni tata boga, make up artist, pangkas rambut, instalasi listrik, bengkel las, dan […]
Pj Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin bersama Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan meresmikan Jembatan Cikarang di Jalan M.H Thamrin, Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, Rabu (1/5). Peresmian jembatan penghubung antar kawasan industri itu dilakukan saat peringatan Hari Buruh. Kini jembatan Cikarang difungsikan sebagai jalur kendaraan setelah sebelumnya menjadi rumah bagi para buruh pabrik yang kini […]
Pemerintah Kabupaten Bekasi menggelar nonton bareng semifinal Piala Asia U-23 antara Timnas Indonesia melawan Timnas Uzbekistan di Gedung Juang, Tambun Selatan, Senin (29/4/2024) mulai pukul 21.00 WIB. Nobar Piala Asia U-23 Kabupaten Bekasi Nobar semifinal Piala Asia U-23 ini merupakan kerja sama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kabupaten Bekasi sebagai bentuk dukungan terhadap Timnas Indonesia yang […]
Pj Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin mengapresiasi penyelenggaraan Musabaqoh Tilawatil Qur’an Jawa Barat ke-38 di Kabupaten Bekasi. Menurutnya, penyelenggaraan ini sangat meriah, dihadiri oleh ribuan masyarakat Kabupaten Bekasi. Ia berharap dari penyelenggaraan ini masyarakat dapat menerapkan sikap Islami dalam kehidupan. “Kami berharap penyelenggaraan ini tetap terjaga sampai penutupan nanti. Ini merupakan penyelenggaraan terbaik selama […]