Category Archives: Berita PDAM

Layanan Air Bersih kepada Pelanggan Perumda Cabang Tarumajaya Sudah Normal Kembali Sore Ini

Layanan Air Bersih kepada Pelanggan Cabang Tarumajaya Sudah Normal Kembali Sore Ini

Layanan air bersih kepada pelanggan di wilayah Perumda Cabang Tarumajaya, sudah normal kembali. Dalam beberapa hari belakangan ini, petugas teknik berjibaku mengatasi kendala gangguan pipa distribusi air agar layanan kepada pelanggan kembali normal. “Sore ini, layanan air bersih kepada pelanggan sudah normal kembali,” kata Kepala Cabang Tarumajaya, Nunu Aminulloh, Kamis (8/1/2026). Lebih lanjut Kasie Teknik […]

Dirut Perumda Tirta Bhagasasi Sebut 2026 Tahun Soliditas ke Arah Lebih Baik

Direktur Utama Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi Reza Lutfi memimpin apel perdana awal tahun 2026 di lingkungan pegawai perusahaan daerah milik Pemkab Bekasi ini. Dalam amanatnya, Lutfi menyebut tahun 2026 merupakan tahun soliditas bagi keluarga besar Perumda Tirta Bhagasasi. Setelah melewati tahun 2025 yang penuh dengan dinamika, penuh lika-liku, kini saatnya membangun perusahaan ke arah yang […]

Alumni IPB Wilayah Jawa Barat Gelar “Sedekah Pohon” di Pinggir Kalimalang

Pengurus DPD Himpunan Alumni Institut Pertanian Bogor Wilayah Jawa Barat menggelar kegiatan “Sedekah Pohon” yakni menanam pohon di pinggir Kalimalang, mulai dari Kabupaten Purwakarta hingga Kota Bekasi. Alumni IPB menggandeng pemerintah daerah, Perum Jasa Tirta II hingga Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi saat memulai penanaman pohon pada Jumat, 19 Desember 2025. Seluruh alumni IPB Wilayah Jawa […]

Apel Akhir Tahun 2025, Dewas Perumda Tirta Bhagasasi Jadi Pembina

Apel akhir tahun ini ditutup oleh anggota Dewan Pengawas Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi Romli Romliandi yang bertindak sebagai pembina apel. Dalam amanatnya, pembina apel menegaskan keberadaan jajaran Dewas Perumda Tirta Bhagasasi dijadikan sebagai kolega perusahaan. Bukan sebagai auditor namun mendampingi seluruh jajaran direksi dan pemangku jabatan yang tergabung dalam keluarga besar Perumda Tirta Bhagasasi. “Hadirnya […]

Perumda Tirta Bhagasasi Buka Layanan di Mal Pelayanan Publik Cikarang Utara

Perumda Tirta Bhagasasi membuka layanan di Mal Pelayanan Publik di Lotte Grosir, Cikarang Utara. Masyarakat dapat mengunjungi gerai Perumda Tirta Bhagasasi Senin-Jumat pukul 8.00-15.00 WIB. “Pembukaan layanan Perumda Tirta Bhagasasi di Mal Pelayanan Publik merupakan komitmen kami meningkatkan kualitas pelayanan masyarakat,” ujar Direktur Utama Perumda Tirta Bhagasasi Reza Lutfi, Selasa (16/12/2025). Dia menjelaskan, layanan di […]