Perusahaan Umum Daerah Tirta Bhagasasi telah menyalurkan bantuan kepada masyarakat korban bencana banjir di Kabupaten Bekasi. Bantuan antara lain berupa alat-alat kebersihan, obat-obatan, makanan ringan, air mineral, dan air bersih. Bantuan telah dibagikan langsung kepada korban di wilayah Kecamatan Sukatani, Cibitung, Pebayuran, Babelan, dan Tambun Utara. Dalam pemberian bantuan, Badan Usaha Milik Daerah milik Pemerintah […]
Category Archives: Berita PDAM
Memasuki tahun 2026, tantangan terbesar sekaligus menjadi pekerjaan rumah para Direksi Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi adalah melakukan evaluasi kerja sama dengan pihak ketiga sekaligus melakukan restrukturisasi utang. Sejak tahun kemarin, PR tersebut mulai gencar dikomunikasikan dengan pihak ketiga, selaku penyedia air curah kepada Perumda Tirta Bhagasasi. Selama bertahun-tahun, perjanjian kerja sama dengan pihak ketiga yang […]
Perusahaan Umum Daerah Tirta Bhagasasi Bekasi menunjukkan kepedulian nyata terhadap warga terdampak bencana banjir di berbagai wilayah Kabupaten Bekasi. Kali ini, distribusi bantuan logistik diberikan kepada warga di Desa Sumbersari, Kecamatan Pebayuran, Kabupaten Bekasi. Di mana banjir disebabkan oleh luapan Sungai Citarum yang berdampak pada 1.170 warga. Bantuan yang disalurkan mencakup kebutuhan dasar mendesak, di […]
Manajemen Kantor Cabang Tambun Perumda Tirta Bhagasasi Bekasi menginformasikan terjadi kebocoran pipa distribusi air bersih di wilayahnya. Saat ini, petugas di lapangan telah selesai melakukan perbaikan kebocoran pipa 6 inchi yang terjadi di Jalan Raya Hasanudin depan Pasar Tambun, Kecamatan Tambun Selatan. “Sejak sore tadi, kami langsung melakukan perbaikan kebocoran pipa dan bisa selesai secepatnya […]
Sesuai kesepakatan dalam kerja sama antara Perumda Tirta Bhagasasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bekasi, Badan Usaha Milik Daerah ini siap menyalurkan air bersih bagi masyarakat yang membutuhkan, terutama pada masa banjir saat ini. “Beberapa bulan lalu, kami sudah menandatangani kerja sama dengan BPBD Kabupaten Bekasi. Sebenarnya, sebelum ada kerjavsama, sudah lama Perumda Tirta […]






