Panitia perlombaan antar karyawan Perumda Tirta Bhagasasi dari zona 3 menghadirkan sesuatu yang berbeda pada penyelenggaraan acara yang dipusatkan di Kantor Cabang Pembantu Grand Cikarang City, Selasa (23/9/2025). Rangkaian acara tidak sekadar berupa hiburan, pembagian doorprize, dan aneka lomba, tapi juga dilengkapi dengan momen berbagi kepada para pelanggan. Pelanggan Perumda Tirta Bhagasasi yang datang ke […]
Author Archives: Humas
Luas lahan pertanian di Kabupaten Bekasi saat ini tercatat sekitar 35.000 hektare. Lahan itu akan dipertahankan setelah sekitar 50.000 hektare lahan sawah berubah fungsi. Di antaranya ada yang menjadi lokasi industri dan sebagian besar menjadi perumahan. Untuk mempertahankan lahan tersebut tidak lagi berubah fungsi, DPRD setempat mendorong bupati merumuskan peraturan bupati. Peraturan itu guna mendukung pelaksanaan peraturan daerah tentang Lahan […]
Info Perbaikan Selasa, 23 September 2025 PEMBERITAHUAN Sehubungan dengan adanya gangguan distribusi dampak dari Pekerjaan Perbaikan Kebocoran Pipa JDU ø16” di Jl. Raya KH. Mamun Nawawi (Depan Hotel Primbiz) – Perumda Cabang Cikarang Selatan pada : Hari / Tanggal Selasa, 23 September 2025 Pukul 17.00 s.d selesai Wilayah terdampak: SELURUH WILAYAH PELAYANAN CABANG CIKARANG SELATAN, CABANG CIBARUSAH, […]
Pemkab Bekasi memperkuat sumber daya manusia Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih yang sudah beroperasi di 187 desa dan kelurahan se-Kabupaten Bekasi. Salah satunya melalui program pelatihan SDM. Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Bekasi Hasan Basri mengatakan, pelatihan SDM Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih sudah masuk Tahap II. “Saat ini, akan ada pelatihan SDM tahap kedua,” kata […]
Setelah Perbaikan Pipa Bocor, Air di Perumahan KDL Cikarang Selatan Kabupaten Bekasi, Sudah Mengalir Kembali. Setelah melakukan perbaikan dampak pipa bocor, kini air sudah mengalir kembali di Perumahan Kota Damai Lestasri (KDL), Desa Ciantra, Kecamatan Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi. “Kita secara maksimal telah melakukan perbaikan pipa yang bocor ke arah perumahan tersebut. Siang ini, perbaikan sudah […]






