Info Perbaikan Rabu, 10 Desember 2025 PEMBERITAHUAN Sehubungan dengan adanya gangguan distribusi dampak dari Pekerjaan Interkoneksi Pipa 630 ke 500 di depan Alfamidi Jl KH Mamun Nawawi – Perumda Cabang Cibarusah pada : Hari / Tanggal Rabu, 10 Desember 2025 Pukul 22.00 s.d selesai Wilayah terdampak: Mohon untuk menampung air bagi yang masih teraliri dan Mohon doanya […]
Author Archives: Humas
Kormi Kabupaten Bekasi menggelar gebyar senam antarpelajar. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Lomba Senam Anak Indonesia Hebat. “Olahraga senam dapat membentuk karakter anak-anak mulai dari sportivitas, kedisiplinan, hingga kerja sama,” kata Wakil Bupati Bekasi Asep Surya Atmaja, saat membuka gebyar senam antarpelajar di Gedung Swatantra Wibawamukti, Cikarang Pusat, Selasa (9/12/2025). Dia menambahkan, aktivitas olahraga […]
Kejaksaan Negeri Kabupaten Bekasi peringati Hari Anti Korupsi Sedunia yang jatuh pada Selasa (9/12) dengan memberikan amanah dari Jaksa Agung saat upacara peringatan HAKORDIA 2025 dan membagikan sticker anti korupsi kepada para pengendara yang melintas di wilayah Deltamas Cikarang Pusat. Tujuannya sebagai edukasi bahaya laten korupsi. Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Bekasi Eddy Sumarman mengungkapkan, dalam […]
Guna meringankan beban para korban banjir dan tanah longsor di Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Aceh, karyawan Perusahaan Umum Daerah Tirta Bhagasasi Bekasi mengumpulkan bantuan kemanusiaan. Perumda Tirta Bhagasasi Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Bencana Sumatera-Aceh Bantuan kemanusiaan ini disampaikan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah Pemerintah Kabupaten Bekasi. Adapun jenis bantuan antara lain berupa pakaian, […]
Kabupaten Bekasi mendapat tambahan kuota haji dari 2.100 jamaah menjadi 3.573 jamaah pada tahun depan. Tambahan kuota haji mencapai 1.000 lebih ini menjadi kabar yang menggembirakan bagi masyarakat Kabupaten Bekasi. “Tahun depan, Kabupaten Bekasi ada tambahan kuota haji lebih dari 1.000 jamaah,” kata Sekda Kabupaten Bekasi Endin Samsudin, Senin (8/12/2025). Dia menjelaskan, kepastian tambahan kuota […]





